Blog untuk masyarakat lumajang, yang menampilkan berbagai budaya kota lumajang dan informasi - informasi terbaru yang lebih bermanfaat.

Selasa, 10 Mei 2011

Kecamatan Senduro

  1. LETAK GEOGRAFIS
  2.           Kecamatan Senduro mempunyai luas wilayah 228,68 km�, dimana Kecamatan Senduro dengan jarak orbitasi 17 km dengan jarak tempuh 45 menit dari Kantor Camat Senduro dengan pusat Pemerintahan Kabupaten Lumajang dengan ketinggian 500 - 700 m diatas permukaan air laut (dpl) dengan curah hujan 4.176 mm pertahun, dengan batas - batas wilayah sebagai berikut :
    1. Sebelah Utara : Kec. Gucialit dan Kab. Probolinggo
    2. Sebelah Timur : Kec. Sumbersuko dan Kec. Sukodono
    3. Sebelah Selatan : Kec. Pasrujambe
    4. Sebelah Barat : Kab. Malang
             Berdasarkan administrasi kewilayahan Kecamatan Senduro terdiri dari wilayah pedesaan dengan 12 desa antara lain :
    • Desa Purworejo
    • Desa Sarikemuning
    • Desa Pandansari
    • Desa Senduro
    • Desa Burno
    • Desa Kandangtepus
    • Desa Kandangan
    • Desa Bedayu
    • Desa Bedayutalang
    • Desa Wonocepokoayu
    • Desa Argosari
    • Desa Ranupani
    Secara keseluruhan terdiri dari 50 dusun, dengan kelembagaan RW sejumlah 122 dan RT sejumlah 380. Dengan jumlah penduduk : 48.835 jiwa
    1. Laki - laki : 24.087 jiwa
    2. Perempuan : 24.748 jiwa
  3. KONDISI DEMOGRAFI
  4.           Jumlah penduduk Kecamatan Senduro sampai dngan Desember 2009 sebesar 48.990 Jiwa dengan tingkat pertumbuhan penduduk 1,03 % pertahun, dengan kepadatan penduduk 215 jiwa / km�.
  5. DATA INDUSTRI
    1. Industri Usaha kecil
    2. No.N a m aNama IndustriProduksiAlamatNo. Telp
      1 Hariyanto Intisari Kripik Pisang
       Bumbu Pecel
       Kripik Tales
      Senduro610776
      2 Jabat Mujiono Burno Sari Kripik Pisang
       Sale Pisang
       Kripik Singkong
      Burno610248
      3 Enis S Raja Rasa Kripik Pisang
       Kripik Tales
      Burno610518

Tidak ada komentar:

Posting Komentar